Cari ATM BRI Terdekat Akurat Lewat Fitur Ini !!!
Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Cari ATM BRI Terdekat Akurat Lewat Fitur Ini !!!

Konten [Tampil]

ATM BRI Terdekat - Sebagai orang yang telah menjadi nasabah BRI terlebih suka menggunakan kartu ATM sebagai alat transkasi utama maka wajib mengetahui beberapa alamat ATM BRI terdekat. Mungkin saat ini anda tidak memerlukannya, namun kita tidak tahu dimasa mendatang. Bisa saja disaat hari itu juga Anda harus mengambil sejumlah uang untuk memenuhi kebutuhan finansial yang sifatnya dadakan.

Beberapa kasus yang sering dialami seseorang adalah ketika mereka sedang pergi refreshing ke sebuah wisata atau traveling bersama sahabat, pastinya mereka harus membawa uang secukupnya untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Anggap saja saat itu anda sudah merencanakan keuangan sebelumnya dan membawanya dengan cukup. Namun ketika sudah sampai di tempat tujuan wisata atau pergi traveling bersama sahabat, ada suatu kendala yang mengharuskan anda menambah anggaran keuangan.

Contoh : Terjadinya kecelakaan, uang tunai yang tersimpan di didalam dompet habis dicuri orang, cuaca hujan sehingga menghambat perjalanan atau bahkan ada suatu bencana yang tidak terduga ditempat yang kamu tuju.

Nah ketika itu terjadi, maka mau tidak mau anda harus menambah anggaran pengeluaran bukan dan permasalahannya, anda tidak tahu alamat ATM terdekat dari lokasi kamu. Cara yang tePat adalah dengan menggunakan bantuan sebuah aplikasi Pelacak yang melibatkan sebuah satelit langsung. Misalkan Google Maps atau aplikasi GPS lainya.

Namun dalam pembahasan kali ini kami akan memberikan daftar alamat ATM bri berdasarkan wilayah sekaligus mengulas beberapa aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk melihat keberadaan mesin ATM terdekat dari lokasi kamu saat itu.

GPS Untuk melihat ATM BRI Terdekat



Anda bisa mengetahui lokasi ATM bri terdekat menggunakan bantuan GPS diatas, Layanan tersebut adalah salah satu program Embed Map yang secara otomatis akan menyesuaikan titik koordinat Anda dan akan melacak ATM BRI secara default sehingga tidak perlu repot mengetikkan suatu keyword untuk mencari kebersamaan alat transaksi tersebut.

Agar Fitur Tersebut bisa berjalan secara akurat, maka cek terlebih dahulu sistem GPS pada ponsel yang kamu gunakan, pastikan fitur GPS sudah dihidupkan sehingga GPS diatas bisa menyesuaikan kordinat lokasi anda yang nantinya akan dihubungkan secara otomatis ke berbagai alamat mesin ATM BRI terdekat dari tempat kamu berdiri. Pastikan pula paket internet sudah di hidupkan karena hanya akan berkerja jika koneksi internet sedang On line.

Cara Pengguna-nya Sangat mudah yaitu cukup menggesekkan titik lokasi mengunakan kedua jari kesegala arah dan cari lokasi ATM maka maps akan menampilkan beberapa titik alamat ATM yang sesuai dengan lokasi kamu berada. Alamat tersebut nantinya akan ditandai dengan kordinat merah.

atm BRI terdekat
Gambar hasil pencarian lokasi ATM BRI terdekat diwilayah Batang - Pekalongan

Setelah menemukan beberapa titik lokasi, untuk memudahkan anda menuju ke alamat tersebut maka cukup menekan Nama ATM tersebut dan tekan "View large Map" sehingga anda akan langsung di arahkan ke peta yang nantinya akan menampilkan akses jalan yang bisa digunakan untuk memandu pencarian.

Cobalah lihat video kami berikut ini tentang cara penggunaannya .....


Setelah menggunakan embed BRI diatas Namun belum bisa menyelesaikan masalah maka bisa mengunakan alternatif lainya yaitu langsung lewat aplikasi Google maps dengan syarat fitur GPS pada perangkat tetap aktif seperti langkah pertama diatas. Berikut adalah panduan yang bisa diterapkan lewat semua jenis perangkat ponsel (Android, IOS)

Menentukan lokasi ATM BRI terdekat dengan Google Maps

  1. Download dan Install Aplikasi Google Maps. Jika menggunakan ponsel android maka bisa install Google Maps melalui aplikasi Google Play Store supya bisa mendapatkan pembaruan secara berkala
  2. Buka Google Maps. Setelah berhasil terinstall, silahkan buka aplikasi tersebut dan pastinya menggunakan koneksi Internet
  3. Masuk ke fitur Search Lokasi. Pada kolom pencarian, ketik kata "ATM BRI TERDEKAT" dan lihat hasilnya
  4. Buka Alamat yang nampak pada Layar. Silahkan pilih lokasi yang paling dekat lalu klik, maka saat itu juga anda akan diberikan akses jalan, Titik kordinat, informasi ulasan dan lainya terkait perihal alamat mesin ATM BRI tersebut


Untuk menambah Informasi lokasi ATM BRI, Berikut kami sajikan alamat lengkap unit mesin Anjungan Tunai Mandiri

Atm BRI kota semarang jawa tengah

ATM PattimuraTerletak di Jl. Pattimura, No.02, Kec. Semarang - Jawa timur
AYAM pandanaranTerletak di Jl. Pandanaran, no. 75 - Kota Semarang
ATM Ahmad yaniTerletak di Jl. A Yani, No.169 - Kota Semarang
ATM Brigjen SudiartoTerletak di Jl. Brigjen Sudiarto pada Km.11, Kel. Penggaron, Kec. Genuk, Kota Semarang - Jawa timur
ATM PahlawanTerletak di Jl. Pahlawan, Pleburan, Kec. Semarang Sel., Kota Semarang, Jawa Tengah 50249
ATM GayamsariTerletak di Jl. Majapahit No.129, Gayamsari, Kec. Gayamsari, Kota Semarang, Jawa Tengah 50248
ATM Indomaret MH ThamrinTerletak di Jl. MH Thamrin No.14, Sekayu, Kec. Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah 50132
ATM Mal CiputraTerletak di Mal Ciputra, Jl. Simpang Lima No.1, Pekunden, Kec. Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah 50134
ATM RS.RoemaniTerletak di Jl. Wonodri Baru II No.22, Wonodri, Kec. Semarang Sel., Kota Semarang, Jawa Tengah 50242
ATM SalamanmloyoTerletak di Jl. Pamularsih Raya No.112, Salamanmloyo, Kec. Semarang Bar., Kota Semarang, Jawa Tengah 50148
ATM sekayuTerletak di Jl. Pemuda No.118, Sekayu, Kec. Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah 50132
ATM Unit JrakahTerletak di Jl. Walisongo No.29, Jrakah, Kec. Tugu, Kota Semarang, Jawa Tengah 50184


Cara mengetahui Lokasi ATM BRI Terdekat dengan cepat

Jika langkah diatas membingungkan, kamu bisa menggunakan alternatif berikut ini yaitu cukup menggunakan bantuan Aplikasi Google Crome dan GPS Maps untuk mendapatkan rute tercepatnya. Berikut adalah cara yang bisa Anda Lakukan :
  1. Buka Aplikasi Google Crome. Pastikan Anda telah mengaktifkan fitur GPS pada ponsel yang digunakan serta telah menginstall Aplikasi Google Maps
  2. Ketik Keyword ATM BRI. Pada kolom pencarian, silahkan tulis kata "Atm BRI terdekat dari lokasi saya" atau jika menargetkan kota maka pada keyword tersebut diikuti kota sesuai posisi kamu saat itu. Contoh : ATM BRI terdekat Semarang, sehingga muncul beberapa pilihan alamat
  3. Klik Fitur Lokasi lainya. Pada bagian halaman tepat dibawah daftar alamat ada fitur bertulisan "lokasi lainya", Silahkan klik sehingga akan menampilkan beberapa alamat sesuai pencarian.
  4. Klik Rute. Jika anda sudah menemukan lokasi ATM BRI terdekat dari posisi kamu berdiri dan ingin menuju kesana maka bisa langsung klik menu "rute" sehingga Anda akan dialihkan ke GPS dan mendapatkan petunjuk arah dan rute GPS.


Langkah diatas sangat mudah dan 99% akurat untuk dijadikan alternatif dari semua langkah - langkah diatas. Ketika tidak tahu rute yang akan di tuju bisa langsung tekan mulai yang artinya menuju ke alamat dengan panduan GPS.

Nah untuk cara lain yaitu dengan memanfaatkan layanan dari BRI langsung yang bisa di akses oleh pengguna tanpa melalui proses registrasi terlebih dahulu yaitu dengan alamat https://kartukredit.bri.co.id/branch

Atm bri terdekat
Gambar Halaman BRI kartu Kredit yang menampilkan layanan ATM BRI Locator
Disana Nasabah bisa mencari Lokasi ATM BRI terdekat dengan dua cara yaitu dengan memanfaatkan fitur GPS dan melalui fitur filter berdasarkan area tertentu sesuai keinginan.

Alamat https://kartukredit.bri.co.id/branch adalah resmi milik BRI yang mana nasabah juga bisa menayakan langsung kepada pihak call center bri kartu kredit tentang perihal alamat lokasi atm yaitu dengan nomor 14017.

Posting Komentar untuk "Cari ATM BRI Terdekat Akurat Lewat Fitur Ini !!!"

Dapatkan Berita Harian

Dapatkan Berita Harian

Pedoman Media

  1. Blog ini bukan mitra partner atau milik BRI, namun hanya media berbagi informasi bersama.
  2. Semua artikel yang diterbitkan bukan bagian dari Afiliasi atau Milik perusahan BRI
  3. Segala materi yang diterbitkan dilangsir dari sejumlah sumber terpercaya, namun kami tidak menjamin kualitas atau keakuratan informasinya
  4. Pengguna berhak membagikan, tapi tidak termasuk untuk duplikasi, penerbitan ulang dan wajib mencantumkan kredit sumber https://ibbribanking.blogspot.com guna kenyamanan bersama
  5. Semua materi telah di lindungi oleh DCMA sehingga kami sarankan untuk mencantumkan sumber ketika menerbitkan ulang topik tersebut ke Blog atau ke Website agar tidak terkena Pelanggaran terkait Copy Right
  6. Gunakan fitur komentar untuk memberi masukan terkait kualitas, kritik dan saran, tentang seberapa baik artikel ini ketika dipraktekan

Intall Aplikasi Snack Video dan dapatkan Reward hingga Rp1.000.000, Silahkan ikuti petunjuk berikut ini:

1. Salin Kode undangan 628791945
2. Buka tautan http://sck.io/dcm4U1wW
3. Install Aplikasi Snack Video melalui link di atas
4. Masukkan kode Undangan
5. Dapatkan Komisi

×